3. Kakang Rudianto
Kakang Rudianto pemain bola termahal Timnas Indonesia U-20. Foto: Instagram
Selanjutnya yaitu Kakang Rudianto, pemain bola termahal Timnas Indonesia U-20. Kakang Rudianto menjadi pemain termahal berikutnya, Kakang berstatus sebagai pemain Persib Bandung.
Pemain ini berasal dari Cianjur, Jawa Barat. Kakang berposisi sebagai bek tengah. Dia memiliki nilai pasar sebesar 100.000 Euro (Rp1,62 miliar).
4. Zanadin Fariz
Zanadin Fariz pemain bola termahal Timnas Indonesia U-20. Foto: Instagram
Zanadin Fariz salah satu pemain bola termahal Timnas Indonesia U-20. Zanadin Fariz saat ini berstatus sebagai pemain Persis Solo. Zanadin berposisi sebagai gelandang serang.
Namun dia juga bisa bermain sebagai gelandang tengah. Zanadin memiliki nilai pasar 100.000 Euro (Rp1,62 miliar).
5. Arkhan Fikri
Arkhan Fikri pemain bola termahal Timnas Indonesia U-20. Foto: Instagram
Arkhan Fikri termasuk deretan pemain bola termahal Timnas Indonesia U-20. Arkhan Fikri saat ini merupakan bagian dari Klub Arema FC. Dia salah satu andalan Shin Tae-yong di Timnas Indonesia U-20.
Arkhan memiliki nilai pasar sebesar 100.000 Euro (Rp1,62 miliar).
Editor : Asep Juhariyono