Menilik Elektabilitas Calon Wali Kota Banjar di Pilkada 2024: Populer di Baliho, Lemah di Survei

Budiana Martin
Menilik elektabilitas Calon Wali Kota Banjar di Pilkada 2024: Populer di baliho, lemah di survei. Foto: iNewsCiamisRaya.id/Budiana Martin

Selanjutnya ada Atet Handiyana 2,5 persen, Dani Danial Muhklis 2,2 persen, Darmadji 1,5 persen, Gun Gun Gunawan 1 persen, Dian Sardiana 0,8 persen, Ade Setiana 0,8 persen dan Tri Pamuji Rudianto 0,2 persen serta Lainnya 4,8 persen.

"Itulah hasil top of main Calon Wali Kota Banjar. Itu murni hasil Poltracking kami tidak merekayasa bahwa calon-calon Banjar seperti itu. Survei dilakukan kepada 420 responden dan margin errornya hanya 2 persen," pungkasnya.

Sebagai informasi survei yang dilakukan untuk mengukur elektabilitas Calon Wali Kota Banjar oleh DPP Partai Golkar dengan menggunakan Lembaga Poltracking dimulai pada April 2024 lalu.

Hasil ini merupakan survei Calon Wali Kota Banjar pertama yang dilakukan oleh DPP Partai Golkar. Partai Golkar akan kembali melakukan survei pada bulan Juli dan Agustus 2024 mendatang.

Editor : Asep Juhariyono

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network