Bisa Memicu Kanker hingga Rentan Terkena Stroke, Ini 7 Efek Samping Kol Goreng Bagi Kesehatan

Wahyono/Eni Pepin Lusiani
Efek samping kol goreng bagi kesehatan. Foto: Ist

JAKARTA, iNewsCiamisRaya.id – Inilah beberapa efek samping mengonsumsi kol goreng bagi kesehatan tubuh, patut untuk disimak. Efek samping tersebut selama ini masih jarang diketahui.

Kol goreng memang enak disantap bersama dengan lauk lainnya, namun dibalik itu menyimpan ancaman serius bagi kesehatan. Berikut 7 efek samping kol goreng untuk kesehatan yang perlu diwaspadai, dikutip dari HTV.

 

Efek Samping Kol Goreng Bagi Kesehatan

1. Diare

Efek samping kol goreng untuk kesehatan jika dikonsumsi berlebihan bisa memicu diare. Pasalnya, tidak sedikit orang mengalami masalah pencernaan setelah mengkonsumsi kol goreng secara berlebihan.

2. Meningkatkan Gas

Selanjutnya efek samping kol goreng untuk kesehatan tubuh diantaranya mampu meningkatkan kadar gas yang ada di dalam tubuh. Hal tersebut tentunya akan membuat perut terasa kembung hingga muncul gangguan pencernaan.

3. Berdampak Buruk pada Tiroid

Mengkonsumsi banyak kol goreng setiap hari juga akan berdampak buruk pada tiroid.Hal tersebut dikarenakan kol goreng akan memicu dan menyebabkan tubuh kekurangan yodium sehingga akan mengganggu fungsi tiroid.

Editor : Asep Juhariyono

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network