get app
inews
Aa Read Next : Timnas Indonesia vs Timnas Korsel Piala Asia U-23 2024, Bacawalkot Banjar Atet Handiyana Gelar Nobar

Sumur Siluman di Kota Banjar, Airnya Tetap Melimpah Meski Kemarau Panjang

Jum'at, 20 Oktober 2023 | 14:44 WIB
header img
Sumur Siluman di Kota Banjar, airnya tetap melimpah meski kemarau panjang. Foto: iNewsTasikmalaya.id/Budiana Martin

Menurut Hendi, pengambilan air dari Sumur Siluman meningkat menjadi ribuan liter per hari. BPBD Kota Banjar juga sering menggunakan sumur ini untuk mendistribusikan air bersih ke wilayah yang mengalami kekeringan dan kesulitan air selama musim kemarau.

Selain itu, pihak TNI juga memanfaatkan air yang diambil dari Sumur Siluman untuk memenuhi kebutuhan di asrama 323/Buaya Putih.

"Dinas Lingkungan Hidup Kota Banjar juga kalau mau menyiram tanaman di taman atau di pinggir jalan suka ngambil airnya tuh di sini. Tapi air di Sumur Siluman ini tidak pernah kering, alhamdulillah ini mungkin karunia Allah SWT untuk masyarakat di Banjar," pungkasnya.

Editor : Asep Juhariyono

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut