Jelang Berbuka Puasa, Rumah Hj Yeyet di Jalan Cokro Ciamis Nyaris Ludes Terbakar
Selasa, 11 Maret 2025 | 11:58 WIB

Sekitar jam 17.45 WIB Senin sore tersebut, amuk si jago merah dan kobaran api berhasil dipadamkan sebelum merembet ke ruangan lainnya.
Ruangan yang terlanjur hangus merupakan ruangan tempat kumpul keluarga dengan bagian yang terbakar ukuran 3 x 3 meter persegi. Kerugian mencapai Rp10 juta.
Feri mengimbau warga untuk waspada dan mengantisipasi terjadinya kebakaran terutama saat jam rawan. Yakni saat tarawih, sahur maupun menjelang berbuka.
Menurut Fery, ada 5 hal yang perlu diperhatikan warga guna mengantisipasi ancaman kebakaran selama bulan puasa.
Yakni:
Ketika terjadi kondisi darurat silahkan hubungi call center 112.
Editor : Asep Juhariyono