Pemkot Banjar Upayakan Bendungan Leuwikeris Bermanfaat untuk Sawah Tadah Hujan
Selasa, 02 Juli 2024 | 13:44 WIB
Deputi, keberadaan bendungan Leuwikeris dapat membawa dampak positif untuk masyarakat di Kota Banjar, terlebih bagi para petani dari yang semula panennya hanya satu kali panen, nanti bisa menjadi dua kali panen atau bahkan tiga kali panen karena kebutuhan airnya terpenuhi.
“Kemarin sudah lakukan pengukuran evaluasi, jadi untuk mengaliri air dari bendungan Leuwikeris, dipasang pipa dengan daya kurang lebih 100 liter per detik,” kata Soni.
Editor : Asep Juhariyono