get app
inews
Aa Text
Read Next : PDIP Ciamis Siapkan Bonus Khusus untuk Saksi jika Herdiat-Yana Menang 80 Persen Lebih di TPS-nya

Tradisi Ngikis di Situs Joglo Desa Ciparay Ciamis, Pemda: Harus Dilestarikan

Senin, 10 Oktober 2022 | 19:21 WIB
header img
Tradisi Ngikis di Situs Joglo Desa Ciparay Ciamis, Pemda: Harus Dilestarikan. Foto: iNewsCiamisRaya.id/Muhamad Iqbal

Tradisi Ngikis di Situs Joglo ini merupakan salah satu unsur yang harus dikembangkan oleh masyarakat sehingga dapat memajukan nilai budaya Indonsesia, khususnya di Kabupaten Ciamis.

“Mudah-mudahan bisa kita lestarikan warisan budaya tradisional ini, kemudian dapat disebar luaskan melalui media sehingga menjadi potensi wisata sejarah dengan mempertahankan keragaman budaya,” kata Muharam.

Menurutnya, pelestarian budaya memang harus semestinya dilakukan oleh masyarakat dan pemerintah. Kebersamaan antara pemerintah dan masyarakat menjadi wujud dalam menjaga dan mempertahankan nilai-nilai budaya bangsa Indonesia.

“Seperti kata ngumbah yang artinya dimandikan atau dipelihara. Sebagai bentuk menghormati para leluhur,” pungkasnya.

Editor : Asep Juhariyono

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut