Kebakaran Kandang Ayam di Rajadesa Ciamis, Kerugian hingga Rp200 Juta

Andri M Dani
Kebakaran kandang ayam di Rajadesa Ciamis, kerugian hingga Rp200 juta. Foto: Dok Damkar Pos WMK Rancah Satpol PP Ciamis

Asal api diduga dari korsleting listrik dalam kandang. Korban, Minggu (6/10/2024) dini hari sekitar pukul 01.20 WIB tersebut melihat kobaran api sudah besar di atas atap kandang. Dalam kondisi panik, Narwa menghubungi Pos WMK Rancah.

Tiga orang petugas Damkar yang sedang piket siaga di Pos WMK Rancah, yakni Drajat, Yanto, dan Ricky langsung menuju lokasi dengan menggunakan 1 mobil pancar.

Sekitar pukul 03.00 WIB dini hari tersebut api yang melalap kandang ayam milik warga di Tanjungjaya Rajadesa tersebut berhasil dipadamkan.



Editor : Asep Juhariyono

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network