Waspada! Kasus DBD di Kota Banjar Menyerang Anak-Anak

Budiana Martin
Waspada! kasus DBD di Kota Banjar menyerang anak-anak. Foto: Ilustrasi/Ist

Ika mengatakan kasus DBD di Kota Banjar ini terus mengalami peningkatan dari tahun 2023 lalu.

Adapun faktor-faktor yang mengakibatkan itu terjadi diantaranya karena masih adanya musim penghujan, sehingga nyamuk mudah berkembangnya.

"Saat ini kami terus berupaya untuk menekan angka kasus DBD di Kota Banjar. Salah satu upayanya yaitu dengan pelakukan penyemprotan atau fogging di beberapa wilayah yang terjadi penyebaran virus DBD," kata dia.

Dalam hal ini, Ika menghimbau kepada masyarakat agar selalu waspada dan tetap menerapkan pola hidup sehat.

"Masyarakat harus tetap waspada serta mau melakukan pola hidup sehat agar penyebaran kasus DBD di Kota Banjar ini bisa tercegah," pungkasnya.

Editor : Asep Juhariyono

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network