Dulu Jadi Tempat Favorit, Kini 5 Mal di Jakarta Ini Mati Suri

Mutiara Oktaviana/Eni Pepin Lusiani
Mal di Jakarta yang Kini Mati Suri. Foto: Okezone.com/MPI

4. Mangga Dua Square

Mangga Dua Square diresmikan pada tanggal 18 Juni 2005. Pusat perbelanjaan ini terletak di Jl. Gunung Sahari Raya No. 1, Ancol, Pademangan, Jakarta Utara.

5. Plaza Semanggi

Plaza Semanggi atau The Plaza Semanggi mulai beroperasi pada 2004. Merupakan salah salah satu pusat perbelanjaan di dekat kawasan Simpang Susun Semanggi, Jakarta Selatan.

Itulah deretan Mal yang dulu jadi tempat favorit bagi masyarakat Jakarta untuk berbelanja, bersantai, dan berkumpul bersama keluarga, kini mati suri karena sepi pengunjung.

Artikel ini telah diterbitkan di halaman Okezone dengan judul "Mal Jakarta yang Kini Mati Suri, Berikut Daftarnya"

Editor : Asep Juhariyono

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network