Produk UMKM Lembur Situ Ciamis Jadi Oleh-oleh Porprov Jabar 2022

Muhamad Iqbal
Produk UMKM Lembur Situ Ciamis Jadi Oleh-oleh Porprov Jabar 2022. Foto: iNewsCiamisRaya.id/Muhamad Iqbal

"Memang pada dasarnya kebetulan Ciamis saat ini sedang menjadi tuan rumah porprov, kami coba membuat sebuah kegiatan kreatif yang bisa menghasilkan dan sekaligus memperlihatkan ke masyarakat khususnya ke pemerintah, bahwa kita bisa membuat sesuatu yang bentuknya buah tangan diacara Porprov Jawa Barat," jelasnya.

Kang Iyang berharap produknya bisa lebih dikenal oleh masyarakat Ciamis maupun daerah luar Ciamis, mengingat ajang porprov tersebut merupakan ajang se-Provinsi Jawa Barat. Selain itu, pemerintah juga dapat memperhatikan pelaku-pelaku UMKM di Ciamis maupun di daerah lain yang berpotensi bisa menciptakan produk bermutu dan berdaya saing tinggi dengan produk lainnya.

"Kami tidak akan berhenti begitu saja, yang penting kami berkarya terlebih dahulu, baru kita lihat apa yang bisa diberikan oleh pemerintah untuk pelaku UMKM," pungkasnya.



Editor : Asep Juhariyono

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network