“Meski rumah sudah ditinggalkan pemiliknya, pohon yang tumbang sudah dievakuasi. Kalau dibiarkan nanti rumahnya bisa ambruk. Pohon itu kan berat,” katanya.
Menyusul hujan deras disertai angin kencang yang hampir setiap hari mengguyur Ciamis, terutama sore hari, relawan senior Tagana Ciamis tersebut tak henti-hentinya mengimbau warga untuk hati-hati dan waspada terlebih ketika turun hujan badai. Hujan deras disertai angin kencang.
Terutama juga bagi pemilik rumah yang di sekitar rumahnya ada pohon tinggi. Sebaiknya ditebang, sebelum tumbang diterjang angin kencang.
Editor : Asep Juhariyono
Artikel Terkait