Menyusul kejadian tersebut, warga beserta aparat desa, aparat kecamatan, babinsa, bhabinkamtibmas, relawan Tagana, relawan Ciamis Selatan (RCS), RAPI, MDMC yang berada di lokasi kejadian, Kamis (4/1) sore, sepakat untuk menggelar gotong-royong menyingkirkan puing-puing reruntuhan rumah yang ambruk esok hari, Jumat (5/1).
Editor : Asep Juhariyono
Artikel Terkait