Inilah 5 Hewan Laut Paling Berbisa dan Berbahaya Bagi Manusia, Nomor 3 Kecil tapi Mematikan

Danang Arradian/Eni Pepin Lusiani
Hewan laut paling berbisa dan berbahaya bagi manusia. Foto: Ist

4. Ikan Batu


 

Ikan batu merupakan ikan yang hidup di terumbu karang di perairan tropis dan subtropis di berbagai wilayah di seluruh dunia. Ikan batu dikenal karena memiliki duri beracun yang dapat menyebabkan rasa sakit yang hebat, pembengkakan hingga dapat menyebabkan kematian. Ikan batu sering bersembunyi di terumbu karang, sehingga sulit untuk dilihat.

Jumlah kematian: 1-2 per tahun

5. Ubur-Ubur Kotak


 

Ubur-ubur kotak adalah hewan laut yang memiliki sengatan yang paling berbisa di dunia. Sengatannya dapat menyebabkan rasa sakit yang luar biasa, mual, muntah, dan bahkan kematian. Ada lebih dari 50 spesies ubur-ubur kotak yang telah diidentifikasi dan sebagian besar ditemukan di perairan tropis dan subtropis.

Jumlah kematian: 100-1.000 per tahun

Artikel ini telah diterbitkan di halaman SINDOnews dengan judul "5 Hewan Laut Paling Berbisa dan Berbahaya Bagi Manusia"

Editor : Asep Juhariyono

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network