5 Pesepakbola Keturunan Bangsawan, Salah Satunya Cucu Mantan Presiden RI

Eni Pepin Lusiani
Pesepakbola keturunan bangsawan. Foto: Instagram

4. Al-Saadi Khadafi


Al-Saadi Khadafi pesepakbola keturunan bangsawan. Foto: Marca
 

Al-Saadi Khadafi, anak ketiga dari mantan pemimpin Libya, Muammar Khadafi. Meskipun karier sepak bolanya tidak sebesar yang diperkirakan, ia pernah memperkuat beberapa klub medioker di Italia seperti Sampdoria, Udinese, dan Perugia.

Setelah pensiun dari sepak bola pada 2007, mantan pemain Timnas Libya ini menjadi Komandan Pasukan Libya selama perang saudara pada 2011 silam.

5. Timothy Weah


Timothy Weah pesepakbola keturunan bangsawan. Foto: Instagram
 

Timothy Weah adalah anak dari Presiden Liberia sekaligus mantan pemain AC Milan di era 1990-an, George Weah. Meskipun ayahnya merupakan Presiden Liberia, Timothy memilih untuk bermain dengan paspor Amerika Serikat. Eks pemain PSG itu bermain untuk Juventus dan masuk dalam skuad The Stars & Stripes di Piala Dunia 2022.

Demikianlah lima pesepakbola keturunan bangsawan yang menarik perhatian para pecinta sepak bola dunia.

Editor : Asep Juhariyono

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network