Ratusan Korban Kerusuhan Laga Arema FC vs Persebaya Masih Dirawat di Sejumlah Rumah Sakit

Saif Hajarani, Avirista Midaada
Kapolda Jatim Irjen Pol Nico Afinta saat memberikan keterangan pers terkait kerusuhan Aremania. Foto: MPI/Avirista Midaada

"Oleh karena itu pengamanan melakukan upaya-upaya pencegahan, dan melakukan pengalihan supaya mereka tidak masuk ke dalam lapangan," katanya.

Nico menyebutkan, saat mencoba dialihkan dengan himbauan dengan cara persuasif. Tapi cara itu tak berhasil, massa kian beringas menyerang dan merusak mobil kepolisian. "Upaya pencegahan sampai dilakukan gas air mata, karena sudah merusak mobil (polisi) dan akhirnya gas air mata disemprotkan," tuturnya kembali.

Artikel ini telah tayang di jatim.inews.id dengan judul " 180 Korban Kerusuhan Aremania Masih Dirawat di Sejumlah Rumah Sakit "

https://jatim.inews.id/berita/180-korban-kerusuhan-aremania-masih-dirawat-di-sejumlah-rumah-sakit/1

Editor : Asep Juhariyono

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network