Pamer Gaji Suami Ratusan Juta di Media Sosial, Akhirnya Gigit Jari

Anton Suhartono
Istri posting gaji suaminya di media sosial yang berujung skorsing dari perusahaan (Foto: China Press)


Keesokan hari, perusahaan mengeluarkan pernyataan yang menyebutkan staf tersebut telah diskorsing untuk menjalani penyelidikan internal. Diketahui sang suami bekerja untuk perusahaan broker perdagangan.

Para netizen sudah memperingatkan perempuan itu bahwa suaminya bekerja di sebuah perusahaan manajemen investasi internasional. Sesuai dengan kebijakan perusahaan, staf tidak diperbolehkan membongkar gaji mereka ke publik. Asosiasi Industri Sekuritas China membenarkan pria itu bekerja untuk sebuah perusahaan broker yakni sejak Juni 2019. Dia berkeja di departemen manajamen aset.



Editor : Asep Juhariyono

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network